Activist Diary Game, Rabu (17-Oktober-2023) ; Indah Hidup Selalu Bersyukur Kepada-Nya

Salam Sobat Steemit


Cerahnya hari secerah hatiku maka di kesempatan kali ini saya luangkan lagi waktu untuk menulis postingan tentang The Diary Game dengan judul ; Activist Diary Game, Rabu (17-Oktober-2023) ; Indah Hidup Selalu Bersyukur Kepada-Nya

Picsart_23-10-20_12-59-59-949.jpg

  • Edit melalui aplikasi PicsArt

45GhBmKYa8LQ7FKvbgfn8zqd6W2YEX34pMmaoxBszxVcFZusepFLP9rVG9r5TdzfdXs99J8sfW8QFbURRPrAED4YmyhCP1d1kBuJLTRs9P...ZByEDAUpo8S8Zz1hWQ1TFbGU3ik9HyEo3qxdxUAEAbTDcTsSGcXEWen77jUTRLxSXU6xyvF8EBSizuAmxHZahA8qBSb4cCwp3HqKHLJDyjPV5Pp7t9DpfY3PM8.png

Pagi yang cerah ini aktivitas yang saya lakukan dimulai jam 5.40 yaitu segera saya bangun tidur malam, segera melaksanakan shalat subuh tentunya hingga selesai lalu saya duduk selalu santai sejenak sebelum beraktifitas yang lainnya dan itu saya tunggu hingga matahari terbit dengan jelas.

Waktu demi waktu terus berganti maka dengan seiring bergantinya waktu maka saya melakukan aktivitas yang bisa saya lakukan pagi hari ini dan tak lama kemudian tiba waktunya mengantarkan putri saya ke sekolah dan saya mengantarnya pada jam 7.10, pagi hari ini dia minta cepat untuk diantarkan.

Saat berada di depan pintu gerbang sekolah putri saya


IMG20231017071818.jpg

Kegiatan demi kegiatan terus berlaku dan saya melakukan aktivitas rutin saat pagi adalah mengantarkan putri saya ke sekolah dulu sebelum yang lainnya dan saya selalu hati-hati dijalan agar selamat hingga ke tempat tujuan yaitu sekolah putri saya.

Tidak berlangsung lama disana maka saya segera pulang ke rumah dan di saat di perjalanan pulang saya mengambil foto pemandangan alam semesta yang dengan cahaya matahari yang sedikit redup seperti yang kita lihat sekarang.

Foto alam semesta yang bercerita tentang pagi hari ini


IMG20231017071835.jpg

Saat ini saya sudah berada di rumah dan saya lanjutkan dengan kegiatan-kegiatan yang saya lakukan dengan hati yang ikhlas seperti melihat perkembangan hewan peliharaan di rumah dan memberi umpan agar bisa berada dalam keadaan sehat dan baik-baik saja.

Sepasang burung peliharaan di rumah


IMG20231017150001.jpg


IMG20231017145936.jpg

Waktu terus berlalu dengan semua kegiatan yang saya lakukan pada hari ini maka seiring bergantinya waktu maka tiba waktunya untuk menjemput putri saya kembali di sekolahnya yaitu pada jam 12.25 maka saya segera menjemputnya.

Tidak berlangsung lama disana maka saya sudah berada di rumah lagi setelah itu saya hanya duduk santai saja di rumah sambil menikmati indahnya hidup ini dan menunggu tibanya waktu untuk menunaikan ibadah wajib shalat dhuhur dan tidak lama waktu shalat tiba.

Selesai melaksanakan shalat dhuhur selanjutnya saya lanjutkan dengan makan siang bersama keluargaku dan siang ini saya istirahat sebentar dan tidak lama kemudian jam menunjukkan pukul 4 sore maka saya bangun, mandi,ambil wudhu dan melaksanakan shalat ashar.

Sore ini saya pergi sebentar untuk melihat perkembangan pembuatan batu pemecah ombak di daerah saya dan tidak lama disana saya pulang hingga berada di rumah lagi.

Saat berada di pantai melihat perkembangan pembuatan batu pemecah ombak


IMG20231017165934.jpg

Berada di rumah dan tidak melakukan aktivitas lainnya maka duduk saja menunggu menjelang malam dan tidak lama kemudian terdengar suara adzan maghrib berkumandang di masjid yang ada di tempat tinggal saya maka saya segera mengambil air wudhu menunaikan shalat maghrib hingga selesai namun sebelum masuk saya sempatkan diri mengambil foto alam semesta.

Foto alam semesta di sore hari ini


IMG20231017182205.jpg

Selanjutnya selesai shalat saya makan malam bersama keluarga dan tidak lupa kami selalu bersyukur kepada-Nya atas semua pemberian-Nya kepada saya dan keluarga saya pada hari ini yang begitu besar.

Sekian postingan saya kali ini, semoga bermanfaat bagi kita semua khususnya bagi saya sendiri dan tidak lupa saya ucapkan terima kasih kepada semua teman-teman yang sudah membaca postingan saya.

Special thanks to ;
@steem.ofanimals

Best regards always ;
@ana07

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
4 Comments