Contest // Topic of the week №33 // The dearest thing to me is... // PRIZE FUND-30+ STEEM!

ASSALAMUALAIKUM

HELLO,

Hai sahabat Steem-BRU (BY-RU-UA) Community di manapun anda berada. Semoga kita semua selalu dapat beraktivitas dengan lancar. Ini adalah keikutsertaan saya dalam kontes Topic of the week yang pertama kali. Salam hangat untuk anda @slon21veka dari saya @yasiraraf di Bumi Nangroe Aceh Darussalam, Indonesia. Kali ini saya ingin ikut berpartisipasi di Contest // Topic of the week №33 // The dearest thing to me is... // PRIZE FUND-30+ STEEM!. Semoga postingan saya sesuai dengan aturan kontes.

Adapun jenis topik Minggu ini yang akan saya bagikan adalah tentang barang berharga yang tidak ada duanya, yaitu photo-photo kenangan masa lalu keluargaku yang selalu terpajang dirumah ku. Dalam penampilan photo-photo keluargaku ini, banyak kenangan yang tersimpan didalamnya.

Photo Kenangan
Yang pertama, mulai dari photo Ayahanda yang sangat menyayangiku dengan penuh kasih sayang dan harapan kepadaku. Dan Ayahandaku sudah Almarhum meninggalkan dunia ini pada saat berumur 63 tahun, ketika aku menyelesaikan Diploma 3 Akuntansi di kota Medan, Indonesia.

Yang kedua, photo Kakanda ku tersayang, yang sangat menyayangiku dan adik-adikku seperti menyayangi anak-anaknya sendiri. Dan sudah Almarhumah meninggalkan dunia ini pada saat berumur 33 tahun, setelah dua tahun Ayahanda meninggal dunia. Kakanda ku meninggalkan dua orang anak perempuannya yang masih berumur 10 tahun dan 2 tahun bersama ayahnya.

Yang ketiga, photo Dek Terry keponakanku, yang sangat bijak dan menyenangkan dengan postur tubuh yang gemuk dan tingkah lakunya yang lucu. Dan sudah Almarhum meninggalkan dunia ini pada saat berumur 10 tahun. Sehingga duka pun menyelimuti Ayahandanya, Ibundanya dan kakanda nya yang sangat menyayangi Almarhum.

quickgrid_20219172101862.png
Photo kenangan bersama Ayahanda, Kakanda dan Keponakanku

Itulah photo kenangan keluargaku yang dapat ku bagikan, penuh kenangan dan tidak ada duanya, serta akan selalu terkenang selama aku masih hidup di dunia ini. Semoga postingan ku ini berkenan di hati anda @slon21veka, dan sahabat Steem-BRU (BY-RU-UA) Community. Serta dapat menyukainya.

Demikian postingan saya di komunitas yang luar biasa ini. Semoga, Contest // Topic of the week №33 // The dearest thing to me is... // PRIZE FUND-30+ STEEM!, selalu ada. Terimakasih banyak saya ucapkan kepada Steem-BRU (BY-RU-UA) Community dan @slon21veka yang telah menyelenggarakan kontes ini.

Dan pada kesempatan ini saya juga ingin mengajak teman-teman terbaik saya @fitriani04, @najibali dan @ozzarm, untuk berpartisipasi di kontes yang keren ini.

Terimakasih kasih juga kepada,
Cc:
@ernaerningsih
@anroja
@nazarul
@radjasalman

Di dalam pemotretan gambar, dari jenis kontes Topic of the week ini, saya menginformasikan:

📷 ImageInformation
MobileRedmi
TipeAndroid
CategoryTopic of the week
Photografer@yasiraraf
LocationAceh, Indonesia

Thank you


Regards,

@yasiraraf

About me


H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
2 Comments