MEETUP : Mengenalkan kebaikan steemit kepada teman-teman kami di Bogor ~ Introduce the goodness of steemit to our friends in Bogor. #meetup


Hello Steemit,,, apa kabarnya ? Semoga semua dalam keadaan baik, sehat dan banyak rejekinya. Aamiin.

Kemarin malam saya kedatangan tamu dari teman-teman steemit di Bogor. Kami melakukan Meetup. Kami berkumpul untuk membicarakan tentang komunitas steemit.

Teman-teman kami yang baru bergabung di komunitas steemit, masih banyak yang bingung tentang fitur-fitur yang ada di steemit.

Saya yang di anggap senior oleh teman-teman steemit di Bogor, menjadi tempat bertanya dan juga sebagai mentor steemit di Bogor, harus menjelaskan dan memberikan semua yang saya tahu tentang steemit.

Dari awal saya bergabung di steemit ini, saya sudah berkomitmen untuk membesarkan komunitas steemit di kota Bogor khususnya, dan Jawa Barat pada umumnya.

Saya tahu, komunitas terbesar steemit di Indonesia saat ini berada di Propinsi Aceh. Saudara-saudara kami di Aceh, sudah mengenal lebih dulu, tentang kebaikan dari komunitas steemit ini.

Mereka di bawah asuhan dan bimbingan langsung dari senior Steemit di Indonesia yaitu bang @aiqabrago dan bang @levycore.

Kami di kota Bogor -Jawa Barat, baru mulai merintis komunitas steemit ini. Kami harus terus berjuang, mengenalkan kebaikan komunitas steemit kepada saudara-saudara kami di Bogor dan Jawa Barat.

Mungkin saat ini kami masih kecil, dan hanya kumpulan para minnow di steemit. Tapi kami semua berusaha untuk belajar dan ingin ikut berkontribusi positif bagi perkembangan komunitas steemit Indonesia.

Kedepannya kami berencana membuat program-program terarah dan positif bagi komunitas steemit di kota Bogor.

Saat kami semua sudah menjadi besar dan solid, kami akan melakukan program-program sosial kemanusiaan dengan bendera Steemit. Kami akan berusaha menjadi contoh nyata kesuksesan steemit di Jawa Barat.

Kami punya tekad dan semangat serta tujuan yang sama, ingin membesarkan steemit di kota kami khususnya, dan Jawa Barat.
Insha Alloh Kami pasti bisa.

Saya ucapkan terima kasih kepada Bang @aiqabrago dan bang @levycore yang sudah memberikan semangat dan dukungan kepada kami semua.

Saya juga mengucapkan terima kasih kepada teman kami @eroche yang telah mendukung program meetup kami.
(@eroche/steemit-meetups-in-october)

Dan kami ucapkan terima kasih kepada semua saudara-saudara kami di #satujiwa yang selalu kompak dan saling mendukung.



In English :


Hello Steemit ,,, How are You today ? Hopefully all in good health, and much of his fortune. Aamiin.

Last night I had a visitor from my steemit friends in Bogor. We did MEETUP. We gather to talk about the steemit community.

Our friends who just joined the steemit community, there are still many confused about the features in steemit.

I was considered senior by steemit friends in Bogor, being a questioning place as well as a steemit mentor in Bogor, had to explain and give everything I knew about steemit.

From the beginning I joined in this steemit, I have committed to raising steemit community in the city of Bogor in particular, and western Java in general.

I know, the largest community of steemit in Indonesia is currently located in Aceh Province. Our brothers and sisters in Aceh, already know first, about the goodness of this steemit community. They are under the guidance and direct guidance of senior Steemit in Indonesia namely bang @aiqabrago and bang @levycore.

We are in the city of Bogor -Java west, just starting this steemit community pioneer. We must continue to struggle, introduce the good of the steemit community to our brothers in Bogor and western Java.

Maybe this time we were small, and only a collection of minnows in steemit. But we are all trying to learn and want to contribute positively to the development of Indonesian steemit community.

In the future we plan to make directional and positive programs for steemit community in Bogor city.

As we have all become big and solid, we will be doing humanitarian social programs under the name Steemit. We will try to be a real example of steemit success in West Java.

We have the same determination and enthusiasm and purpose, wanting to raise steemit in our particular city, and West Java.
Insha Alloh We certainly can.

I would like to thank the @aiqabrago and bang @levycore who have given us the spirit and support.

**I also thank our friend @eroche for supporting our meetup program.

(@eroche/steemit-meetups-in-october)**

And we thank all our brothers and sisters at #satujiwa who are always compact and supportive.


IMG-20171118-WA0011.jpg

IMG-20171118-WA0008.jpg

IMG-20171118-WA0012.jpg

IMG-20171118-WA0007.jpg
( Foto-foto meetup kami ~ Our Meetup photos)

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
29 Comments