Pernah memperhatikan jumlah bayaran di posting kita dari hari pertama terbit sampai hari ke-7 di waktu klaim?
Mungkin kita pernah mengalami hal seperti ini. Di hari pertama posting kita mendapat bayaran, katakan sebesar $5 SBD karena banyak yang mengupvote. Tetapi ketika dicek lagi di hari berikutnya, teryata berkurang tinggal $4.8 SBD. Hari berikutnya berkurang lagi tinggal $4.6 SBD. Begitu seterusnya hingga di hari ke-7 ketika akhirnya bisa diklaim, tinggal tersisa $4.5 SBD saja. Lho koq gini, apa ini benar?
Ya, benar. Hal ini memang biasa terjadi. Ada beberapa hal yang bisa menyebabkan bayaran di posting kita jadi berkurang. Misalnya:
- Unvote
Ketika orang yang sudah memberikan upvote, mencabut kembali upvote tersebut (unvote), bayaran kita akan berkurang. - Downvote
Ketika ada orang yang mendownvote, bayaran kita pun akan berkurang. - Flag
Ketika ada orang yang memflag, bayaran kita pun akan berkurang. - Persaingan dengan posting lain
Ketika posting lain mendapat upvote, bayaran kita pun bisa berkurang, karena sama-sama dibayar dari satu Kolam Bayaran yang sama. - Tingkat inflasi
Tahun ini inflasi STEEM disetel pada tingkat sekitar 9% per tahun. Artinya dalam setahun jumlah STEEM yang beredar akan bertambah sebesar 9%. Ketika market cap nya tetap, maka nilai setiap STEEM jadi berkurang sebesar 9% per tahun atau sekitar 0.025% per hari.
Sekarang kita hitung:- Katakan hari ini posting kita mendapat $5 SBD.
- Dalam sehari nilainya berkurang 0.025% ~ $0.00125 SBD.
- Berarti esok hari bayaran tersebut menjadi hanya (5 - 0.00125 =) $4.99875 SBD.
- Maka dalam 7 hari bayaran tersebut menjadi hanya $4.99126 SBD saja.
Ini kalau market cap nya tetap. Kalau berkurang maka bayaran kita pun makin tergerus.
Jadi kita beruntung kalau banyak mendapat upvote di saat-saat terakhir menjelang klaim, karena berkurangnya jadi tidak terlalu banyak. Saat ini, upvote terakhir yang masih diizinkan oleh sistem adalah sekitar 12 jam sebelum waktu klaim, atau sekitar hari ke 6.5.
Gambar: pixabay.com
Pilih Kami Sebagai Witness Anda - setiap suara menentukan.
- Akses halaman Witness Voting.
- Scroll down sampai bawah.
- Ketik "puncakbukit" di textbox berikut.
- Klik tombol "VOTE". (Jangan klik apa-apa lagi!)
- Kami akan follow anda.. ;-)
- My Witness Update
Lihat juga:
- Puncak Bukit (http://www.puncakbukit.net/)
- Pelita Ilahi (http://www.pelitailahi.com/)
- Pendidikan Anak (http://www.pendidikan-anak.com/)
- Indonesia nan Elok (http://indonesiananelok.blogspot.com/)
- Permainan Tradisional Indonesia (http://www.permainan-tradisional.com/)
- Dari Jendela Rumah (http://www.jendela-rumah.com/)
- Asuransiku (http://www.asuransiku.link/)
- Murai Batu (http://www.muraibatu.link/)
- Si Burung Robin (http://siburungrobin.blogspot.com/)
- Burung Ocehan (http://www.burungocehan.link/)
- Sentral Android (http://sentralandroid.blogspot.com/)
- Jaringan (http://www.jaringan.link/)
- Sistem Internet (http://www.sistem-internet.com/)
- Desa Komputer (http://www.desakomputer.com/)
- Bitcoin Net (http://www.bitcoinnet.link/)
- Jagat Games (http://www.jagatgames.com/)
- Pijit/Pijat Bayi (http://pijitbayi.blogspot.com/)
- Danau Besar dan Unik (http://danaubesar.blogspot.com/)
- Resep Tahu (http://www.reseptahu.net/)
- Blog Kaos101.com (http://blog.kaos101.com/)